You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sejumlah Rute Transjakarta Masih Dialihkan
.
photo doc - Beritajakarta.id

Sejumlah Rute Transjakarta Masih Dialihkan

Tingginya curah hujan yang mengguyur wilayah Ibukota, Selasa (25/2) berimbas pada layananan Bus Transjakarta.

Demi keselamatan harus dialihkan. Pelanggan diminta untuk mencari alternatif lain,

Kepala Divisi Sekretaris Korporasi dan Humas PT Trasjakarta, Nadia Diposanjoyo mengatakan, beberapa rute bus Transjakarta tidak bisa dilalui karena tingginya genangan. Pihaknya pun melakukan sejumlah pengalihan rute.

PT Transjakarta Lakukan Modifikasi Sejumlah Rute

Dikatakan Nadia, hingga pukul 13.20, modifikasi rute yang dilakukan sebagai berikut; 

- Koridor 1 (Operasi Normal)

- Koridor 2 (Dialihkan via Koridor 4)

- Koridor 3 ( Dialihkan via Tol Tomang)

- Koridor 4 (Operasi Normal)

- Koridor 5 (Hanya sampai Kampung Melayu - Senen)

- Koridor 6 (Operasi Normal)

- Koridor 7 (Operasi Normal)

- Koridor 8 (Hanya Lebak Bulus - Kedoya)

- Koridor 9 (Hanya Pinang Ranti - Grogol)

- Koridor 10 (Tidak melintas Pulomas - Sunter)

- Koridor 11 (Operasi Normal)

- Koridor 12 (Tidak beroperasi)

- Koridor 13 (Operasi Normal)

"Demi keselamatan harus dialihkan. Pelanggan diminta untuk mencari alternatif lain," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur DKI Resmikan Groundbreaking Pembangunan RDF Rorotan

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1512 personFolmer
  2. O2SN Kecamatan Makasar Diikuti 165 Murid SD

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1468 personNurito
  3. 388 Jamaah Haji Jakarta Kloter Pertama Telah Diberangkatkan

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1429 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pengerukan Saluran Air di Jalan Adhyaksa VI dan VII Tuntas

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1423 personTiyo Surya Sakti
  5. Upaya Pemprov DKI Berdayakan Produk Lokal Diapresiasi Kemenperin RI

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1402 personAldi Geri Lumban Tobing