You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Kelurahan Pulau Untung Jawa Sosialisasi Pencegahan Virus Corona dan Pembagian Masker
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Kelurahan Pulau Untung Jawa Bagikan Masker ke Warga

Aparatur Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan, melakukan sosialisasi pencegahan penularan virus corona sambil membagikan masker kepada warga, wisatawan dan siswa sekolah, Kamis (5/3).

Lewat sosialisasi kita bagikan juga masker dan cara penggunaanya yang benar

Lurah Pulau Untung Jawa, Supriyadi mengatakan, sosialisasi pencegahan meliputi cara mencuci tangan dengan benar, penerapan pola hidup bersih dan sehat, serta konsumsi makanan bergizi untuk meningkatkan daya tahan tubuh.

"Lewat sosialisasi kita bagikan juga masker dan cara penggunaanya yang benar," ujarnya.

ASN Pemkab Kepulauan Seribu Lakukan Aksi Bersih-bersih

Menurutnya, dalam sosialisasi tersebut pihaknya dibantu petugas Puskesmas kelurahan setempat besama kader kesehatan di wilayah.

"Sosialisasi ini penting karena Pulau Untung Jawa merupakan salah satu pulau permukiman tujuan wisata yang ramai dikunjungi wisatawan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Anung Siap Ikuti Prosesi Pelantikan Sebagai Gubernur DKI

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2698 personTiyo Surya Sakti
  2. Jakarta International Stadium Resmi Jadi Markas Persija

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2246 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1675 personNurito
  4. Kebakaran di Gedung Pasar Raya Blok M Berhasil Dipadamkan

    access_time19-02-2025 remove_red_eye1051 personTiyo Surya Sakti
  5. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1018 personBudhi Firmansyah Surapati