You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Hama Ulat Bulu di RPTRA Seruni Jati Padang Dibasmi Petugas
.
photo doc - Beritajakarta.id

Ratusan Hama Ulat Bulu di RPTRA Seruni Dibasmi

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Selatan membasmi ratusan hama ulat bulu yang bersarang di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Seruni, Gang Haji Saibun RT 08/09, Jati Padang, Pasar Minggu.

Kita merespon pengaduan dari warga pada pukul 10.30

Kepala Regu Penyelamatan Sektor IX Gulkarmat Kecamatan Pasar Minggu, Ardiansyah mengatakan, penanganan ulat bulu di lokasi dimulai sejak pukul 11.10-11.30 dengan melibatkan enam personel.

"Kita merespon pengaduan dari warga pada pukul 10.30 bahwa kegiatan di RPTRA ini terganggu akibat ulat bulu," ujarnya, Jumat (6/3).

Petugas Basmi Ulat Bulu di Perumahan Primkopti Setu

Ardiansyah menjelaskan, pembasmian hama ulat bulu di RPTRA ini menggunakan Ifek dan Air Rondo serta sabun yang disemprotkan ke pohon salam tempat ulat bulu bertengger. Pihaknya berharap, setelah penanganan ini ancaman hama ulat bulu tak terjadi lagi di RPTRA.

"Jika ada warga mengalami kejadian yang sama segera hubungi kami agar langsung dilakukan penanganan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3691 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye971 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye938 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye891 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye827 personAldi Geri Lumban Tobing