You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Penerima Pangan Murah di Pasar Lontar Diminta Terapkan Social Distancing
.
photo Adriana Megawati - Beritajakarta.id

Penerima Pangan Murah di Pasar Lontar Diminta Terapkan Social Distancing

Warga pemegang Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus yang tengah mengantre pangan murah di Pasar Lontar, Jalan Sabeni Raya Blok A, Kebon Melati, Tanah Abang, Jakarta Pusat diminta menerapkan social distancing.

Kita berikan sosialisasi tentang COVID-19 kepada pemegang KJP Plus

Lurah Kebon Melati, Winetrin mengatakan, dalam kegiatan ini, pihaknya mengajak warga untuk menjaga jarak aman minimal satu meter saat mengantre pangan murah di lokasi. Hal tersebut penting diterapkan untuk memutus mata rantai penyebaran COVID-19 di Ibukota.

"Kita berikan sosialisasi tentang COVID-19 kepada pemegang KJP Plus yang sedang melakukan pengambilan pangan murah di Pasar Lontar," ujarnya, Minggu (5/4).

Dinas KPKP Resmikan Gerai Pangan Murah

Ia melanjutkan, selain menjaga jarak aman, warga juga diingatkan agar menerapkan pola hidup bersih dan sehat sekaligus merutinkan cuci tangan selama beraktivitas.

"Kita juga ingatkan warga sempatkan olahraga minimal seminggu dua kali," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3858 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1639 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye980 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pramono Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di Forum PBB

    access_time17-07-2025 remove_red_eye938 personDessy Suciati
  5. BPBD DKI Minta Warga Waspada Banjir Pesisir

    access_time15-07-2025 remove_red_eye919 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik