You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pengelola RPTRA se Jakarta Utara Donasikan Sembako bagi Warga
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

Pengelola RPTRA se Jakarta Utara Donasikan Sembako bagi Warga

Paguyuban Pengelola RPTRA se Jakarta Utara, Senin (20/4), mendistribusikan bantuan paket sembako kepada warga terdampak penerapan aturan PSBB di sekitar RPTRA Sungai Bambu, Tanjung Priok. Bantuan itu hasil donasi  dari seluruh pengelola RPTRA se Jakarta Utara. 

Isinya beras, sarden, gula, minyak dan mie instan.

Kordinator Pelaksana Kegiatan, Eka Citra Qudus menjelaskan, hasil donasi yang dihimpun para pengelola RPTRA ini berhasil menghimpun sebanyak 48 paket sembako.

"Isinya beras, sarden, gula, minyak dan mie instan. Walaupun tidak banyak, inilah bentuk kepedulian dan partisipasi kami meringankan warga," ungkapnya, Senin (20/4).

Kelurahan Pulau Tidung Jual Paket Sembako Murah

Diakui Eka, menghimpun donasi dari seluruh pengelola RPTRA di saat situasi pembatasan sosial berskala besar (PSBB) ini tidaklah mudah.  Namun, semangat meringankan beban warga inilah mereka bisa merealisasikan kegiatan tersebut. 

"Mungkin tidak seberapa, tapi kami melakukannya dengan ikhlas. Semoga bisa bermanfaat bagi warga yang membutuhkan," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye2611 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye2080 personNurito
  3. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1757 personFolmer
  4. Pramono Sebut Posko Pengaduan KJP Dibuka di 44 Kecamatan

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1639 personDessy Suciati
  5. Warga Ingin Program Mudik Gratis Terus Berlanjut

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1468 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik