You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Karang Taruna di Kebon Baru Panen 10 Kilogram Sayuran Hidroponik
.
photo Mustaqim Amna - Beritajakarta.id

Karang Taruna Kebon Baru Panen 10 Kilogram Sayuran

Karang Taruna RW 07, Kebon Baru, Tebet, Jakarta Selatan memanen 10 kilogram sayur bayam dan pakcoy yang ditanam dengan sistem hidroponik di areal lahan pertanian perkotaan (urban farming) di lingkungan sekitar.

Meski dalam kondisi berdiam di rumah, karang taruna masih bisa jalankan hal positif

"Meski dalam kondisi berdiam di rumah, karang taruna masih bisa jalankan hal positif dengan melakukan kegiatan urban farming," ujar Fadhilah Nursehati, Lurah Kebon Baru, Selasa (19/5).

Fadhilah mengatakan, hasil panen pertama ini akan digunakan untuk membantu warga yang secara perekonomian terdampak Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

Kelurahan Kartini Panen 4,2 Kilogram Sayuran Pakcoy

"Harapannya kegiatan ini bisa meningkatkan inovasi kepemudaan di Kebon Baru dalam mengembangkan tanaman hidroponik agar memiliki nilai ekonomis lebih tinggi lagi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2469 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Genangan di Kecamatan Penjaringan Cepat Ditangani

    access_time07-07-2025 remove_red_eye1722 personAnita Karyati
  3. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1291 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye845 personFakhrizal Fakhri
  5. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye839 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik