You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Tempat Ibadah di Pulau Tidung Disemprot Cairan Disinfektan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Tempat Ibadah di Pulau Tidung Disemprot Cairan Disinfektan

Petugas Sektor 8 Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu melakukan penyemprotan cairan disinfektan terhadap Musala Baitur Rahim RT 07/01 Kelurahan Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Selatan.

Empat petugas kita kerahkan untuk penyemprotan sarana dan prasarana ibadah.

Kepala Sektor 8 Sudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Eko Mahendro mengatakan, penyemprotan sarana ibadah tersebut dilakukan atas permintaan pengurus musala untuk mencegah penyebaran virus corona.

"Empat petugas kita kerahkan untuk penyemprotan sarana dan prasarana ibadah," ujarnya, Jumat (3/7).

Tiga Rumah Ibadah di Bintaro Disemprot Disinfektan

Meski protokol kesehatan sudah diterapkan dalam pelaksanaan ibadah di musala tersebut, lanjut Eko, namun warga merasa penyemprotan disinfektan tetap perlu dilakukan agar jamaah merasa aman.  

"Petugas menghabiskan 15 liter cairan disinfektan untuk penyemprotan ini," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye9131 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye3365 personNurito
  3. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2771 personNurito
  4. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1733 personFakhrizal Fakhri
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1548 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik