You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Bus Sekolah Bantu Relokasi Warga Kampung Akuarium ke Rusun Pesakih
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Bus Sekolah Bantu Relokasi Warga ke Rusun Pesakih

Tiga unit bus sekolah dioperasikan untuk merelokasi 10 KK warga penghuni shelter Kampung Akuarium di Penjaringan, Jakarta Utara ke Rusun Pesakih di Cengkareng, Jakarta Barat.

Proses relokasi menggunakan bus ukuran sedang, dibantu Satpol PP setempat

Kepala Unit Pengelola Angkutan Sekolah (UPAS) Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Ali Murthadho mengatakan, tiga unit bus dioperasikan untuk mengangkut warga yang berjumlah sebanyak 40 jiwa.

"Proses relokasi menggunakan bus ukuran sedang, dibantu Satpol PP setempat," ujar Ali, Selasa (8/9).

Armada Bus Sekolah Telah Membantu Evakuasi 1.000 Pasien COVID-19

Menurut Ali, proses relokasi menggunakan sekolah menerapkan protokol pencegahan Covid-19 diantaranya, jaga jarak antar penumpang, wajib cuci tangan, dan menggunakan masker. Setelah digunakan bus juga disterilisasi dengan disinfektan untuk menjamin keamanan bus.

"Protokol kesehatan wajib dilakukan oleh penumpang dan awak bus. Penyemprotan disinfektan bus dilakukan sebelum dan setelah digunakan," tandas Ali.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2344 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1285 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1037 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye987 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye901 personAldi Geri Lumban Tobing