You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
12 Unit Pemadam Atasi Kebakaran di Kelapa Gading Timur
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

12 Mobil Pemadam Atasi Kebakaran di Kelapa Gading Timur

12 unit mobil pemadam berhasil mengatasi kebakaran bengkel las di permukiman padat penduduk di Jalan Bangun Cipta Sarana, RT 02/06, Kelapa Gading Timur, Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Total kita kerahkan 12 unit mobil pemadam dengan 60 personel

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Rahmat Kristantio mengatakan, pihaknya mendapat informasi kebakaran ini dari warga sekitar pukul 13.45.

"Total kita kerahkan 12 unit mobil pemadam dengan 60 personel," ujarnya, Senin (5/10). 

Tiga Mobil Pemadam Atasi Kebakaran Pool Bus di Jl Raya Bogor

Rahmat menuturkan, proses pemadaman kali ini terkendala sumber air di kawasan sekitar. Alhasil, api berhasil dikuasai sekitar pukul 15.03. Dugaan sementara, kebakaran terjadi akibat korlesting listrik pada kabel di bengkel las.

"Warga terdampak kebakaran ada tiga Kepala Keluarga (KK) atau 12 jiwa. Kerugian meterial sekitar Rp 250 juta," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24089 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2828 personDessy Suciati
  3. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1291 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye1197 personFolmer
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1093 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik