You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pengurasan Saluran Jl Kapuas Angkut 175 Karung Lumpur
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

175 Karung Lumpur Diangkut dari Saluran Jl Kapuas

10 petugas PPSU dikerahkan untuk menguras saluran di Jalan Kapuas 1 dan 2, RW 01, Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara.

Kondisi saluran dipenuhi lumpur dan sampah

Hasilnya, 175 karung berisi lumpur dan sampah berhasil diangkut dari saluran di lokasi.

Lurah Semper Barat, Benhard Sihotang mengatakan, pengurasan saluran dilakukan sebagai upaya mengantisipasi genangan selama musim hujan. Terlebih, belakangan air kerap meluap dari saluran hingga memicu genangan di lingkungan sekitar. 

Saluran di Jalan Minangkabau Dikuras

"Kondisi saluran dipenuhi lumpur dan sampah. Makanya kita upayakan pengurasan," ujarnya, Kamis (8/10). 

Benhard menuturkan, saluran di kawasan permukiman ini memliki lebar 50 sentimeter dan kedalaman 80 sentimeter. Pengerjaan pengurasan saluran sendiri dilaksanakan sepanjang 250 meter dengan alat manual.

"Pengurasan saluran sudah dimulai sejak dua hari lalu. Totalnya ada 175 karung berisi lumpur dan sampah yang kita angkut dari saluran," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1953 personFakhrizal Fakhri
  2. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1727 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1636 personFakhrizal Fakhri
  4. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1558 personFakhrizal Fakhri
  5. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1363 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik