You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Genangan Dua RT di Kelurahan Kebagusan Surut
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Genangan Dua RT di Kelurahan Kebagusan Surut

Genangan setinggi 10-30 sentimeter yang melanda RT 01 dan 02 RW 04, Kelurahan Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Minggu (8/11) menjelang sore sudah kembali surut.

Tidak sampai satu jam genangan pada dua wilayah RT itu sudah surut total,

Lurah Kebagusan, Leo Yudha Harahap mengatakan, air mulai menggenangi dua wilayah RT itu sekitar pukul 13.00 saat hujan dengan intensitas tinggi melanda sebagian wilayah Jakarta.

"Derasnya hujan membuat saluran tidak dapat menampung air hujan, ditambah sampah yang menyumbat membuat air meluap menggenangi jalan dan hunian warga," ujarnya.

Genangan di Lubang Buaya Surut Total

Untuk mempercepat surutnya genangan, jelas Leo, pihaknya langsung mengerahkan tujuh petugas PPSU untuk membersihkan sampah dan batu yang ada di saluran dan gorong-gorong yang jadi penyebab sumbatan.

"Tidak sampai satu jam genangan pada dua wilayah RT itu sudah surut total," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4300 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1738 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1645 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik