You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Musyawarah Kelurahan Pulau Harapan Tentukan Jumlah FMOTM
....
photo Suparni - Beritajakarta.id

Kelurahan Pulau Harapan Verifikasi Data Terpadu FMOTM

Kelurahan Pulau Harapan, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara melakukan verifikasi data terpadu fakir miskin dan dan orang tidak mampu (FMOTM).

B antuan sosial prioritas

Lurah Pulau Harapan, Adi Apandi mengatakan, berdasarkan hasil musyawarah yang dihadiri Ketua RT/RW, LMK, petugas pendamping sosial, kader PKK, Dasa Wisma, dan Jumantik, ditetapkan sebanyak 62 Kepala Keluarga (KK) yang masuk dalam kategori FMOTM.

"Total ada 67 data yang masuk di aplikasi SINARAN FMOTM dari Dinas Sosial DKI Jakarta. Namun, setelah diverifikasi ada 62 KK yang memenuhi kriteria," ujarnya, Jumat (11/12).

Aplikasi Pemetaan Kemiskinan di Pulau Seribu Dikembangkan

Adi menjelaskan, data terpadu FMOTM ini diverifikasi secara obyektif dan transparan serta melibatkan unsur masyarakat bertujuan untuk memastikan keberadaan dan status data penduduk dan rumah tangga berdasarkan hasil pendaftaran di aplikasi FMOTM atau usulan baru sehingga tidak terjadi data ganda maupun salah sasaran.

"Data ini sangat penting nantinya sebagai data base terkait program-program pengentasan kemiskinan dan bantuan sosial prioritas," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 45 Personel Gulkarmat Jaksel Berhasil Padamkan Kebakaran di Lenteng Agung

    access_time22-04-2024 remove_red_eye4473 personTiyo Surya Sakti
  2. Cuaca Jakarta Hari Ini Cerah Berawan Hingga Turun Hujan

    access_time19-04-2024 remove_red_eye3842 personAnita Karyati
  3. Satgas SDA Kembali Kuras Genangan di Cibubur

    access_time19-04-2024 remove_red_eye3658 personNurito
  4. Kebakaran Ruko di Jalan Mampang Prapatan Raya Berhasil Dipadamkan

    access_time19-04-2024 remove_red_eye3645 personTiyo Surya Sakti
  5. Satpol PP Kecamatan Cilincing Berhasil Bersihkan 10 Kilogram Ranjau Paku

    access_time19-04-2024 remove_red_eye3596 personAnita Karyati