You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
28 Kelenteng - Wihara di Jakpus Gelar Ibadah 25 Persen
....
photo doc - Beritajakarta.id

Irwandi Minta Prosesi Imlek Dilangsungkan Sederhana

Pelaksana Harian (Plh) Wali Kota Jakarta Pusat, Irwandi, meminta pengurus 28 kelenteng dan vihara di wilayahnya melangsungkan prosesi Imlek dengan sederhana dan tetap menerapkan protokol kesehatan ketat.

Kami berharap prosesi ibadah dilangsungkan sederhana 

Menurut Irwandi, sesuai sesuai SK Gubernur DKI 71/2021 serta Instruksi Mendagri 3/2021, pengurus vihara dan kelenteng dapat melaksanakan prosesi Imlek dengan kapasitas maksimal pengunjung 25 persen.

"Kami berharap prosesi ibadah dilangsungkan sederhana sesuai masa penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar mikro," pintanya.

Tekan Laju Kasus Aktif Jelang Libur Imlek, Pemprov DKI Perpanjang PSBB Hingga 22 Februari

Ia menuturkan, pihaknya juga akan menyiagakan petugas Satpol dan P3S Sudin Sosial guna menghalau Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) berkerumun di kelenteng dan wihara.

"Lurah dan camat serta petugas terkait akan membantu pengamanan perayaan Imlek di kelenteng dan vihara," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4264 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1820 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1604 personAnita Karyati
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1603 personFakhrizal Fakhri
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1567 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik