You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Tujuh Armada Pemadam Dikerahkan Padamkan Kebakaran di Karet Kuningan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Tujuh Armada Pemadam Atasi Kebakaran di Karet Kuningan

Tujuh unit armada pemadam dengan 45 personel Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Selatan, Selasa (11/5), berhasil memadamkan api yang membakar rumah warga di Jalan Tiong, RT 04/01 Kelurahan Karet Kuningan, Setiabudi.

Petugas butuh waktu sekitar 45 menit untuk padamkan api

Perwira Piket Sudin Gulkarmat Jakarta Selatan, Prawito mengatakan, rumah tinggal yang dijadikan usaha laundry ini terbakar sekitar pukul 10.00 dan berhasil dipadamkan 45 menit kemudian.

"Petugas butuh waktu sekitar 45 menit untuk padamkan api," tutur Prawito.

Kerugian Akibat Kebakaran di Cakung Barat Ditaksir Capai Rp 500 Juta

Dijelaskan Prawito, kebakaran bermula dari dua mesin pencuci yang tiba-tiba meledak dan mengeluarkan api. Karyawan berusaha memadamkan api dengan air, tapi api semakin membesar dan membakar sebagian bangunan rumah.

"Tidak ada korban dalam musibah itu. Penyebab kebakaran dari arus pendek dan kerugian ditaksir mencapai sekitar Rp 75 juta," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3686 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye959 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye934 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye882 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye822 personAldi Geri Lumban Tobing