You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Mural Hiasi Empat Titik Jalan di Lebak Bulus
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Lukisan Mural Percantik Jalan di Lebak Bulus

Lukisan mural yang dibuat petugas PPSU, mempercantik empat titik jalan di wilayah Kelurahan Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan.

Upaya mempercantik dan memperindah wilayah

Lurah Lebak Bulus, Arifuddin mengatakan, empat lokasi yang dihiasi mural ini berada di Jalan Lebak Bulus Raya RT 02/04, Merawan Vila Cinere Mas, RA Kartini dan di H. Nurdin.

"Pembuatan mural ini sebagai salah satu upaya mempercantik dan memperindah wilayah," katanya, Senin (24/5).

Kelurahan Pengadegan Edukasi Warga dengan Mural

Mural yang dibuat petugas PPSU ini, ucap Arifuddin, didominasi warna hijau dengan ukuran bervariasi mulai dari 5x2 meter hingga 10x2 meter. Tema yang diangkat dalam mural tersebut yaitu Jakarta Kota Kolaborasi.

"Dengan adanya mural, wilayah Kelurahan Lebak Bulus lebih indah dan cantik," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Anung Siap Ikuti Prosesi Pelantikan Sebagai Gubernur DKI

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2693 personTiyo Surya Sakti
  2. Jakarta International Stadium Resmi Jadi Markas Persija

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2244 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1639 personNurito
  4. Kebakaran di Gedung Pasar Raya Blok M Berhasil Dipadamkan

    access_time19-02-2025 remove_red_eye1050 personTiyo Surya Sakti
  5. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1013 personBudhi Firmansyah Surapati