You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Rumah Warga Terpapar Covid-19 di Pulau Payung Didisinfeksi
....
photo Suparni - Beritajakarta.id

Rumah Warga Terpapar COVID-19 di Pulau Payung Didisinfeksi

Sektor 8 Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu melakukan disinfeksi rumah warga terpapar COVID-19 di Pulau Payung, RT 06/04, Kelurahan Pulau, Tidung Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan.

Banyak warga yang sedang menjalani isolasi mandiri

Kepala Sektor 8 Sudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Dede Budi mengatakan, penyemprotan disinfektan ini menindaklanjuti permintaan pihak Puskesmas Pulau Tidung untuk sterilisasi dan pencegahan penyebaran COVID-19.

"Kasus COVID-19 di Pulau Payung masih tinggi dan banyak warga yang sedang menjalani isolasi mandiri," ujarnya Selasa (13/7).

Rumah Warga di Kelurahan Pulau Harapan Didisinfeksi Usai Digunakan Isolasi Mandiri

Dede menjelaskan, untuk disinfeksi lingkungan dan rumah-rumah warga tersebut dikerahkan sebanyak empat personel dari Pos Jaga Pulau Tidung dengan peralatan dua unit water sprayer.

"Disinfeksi kali ini menghabiskan sebanyak 60 liter cairan disinfektan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

    access_time21-06-2024 remove_red_eye307711 personAnita Karyati
  2. Pemprov DKI Cairkan Bansos KLJ, KPDJ dan KAJ Tahap 2

    access_time21-06-2024 remove_red_eye1323 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Spesial HUT Jakarta, Ancol Hadirkan Konser Dewa

    access_time20-06-2024 remove_red_eye1262 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. 10 Grup Band Siap Hibur Pengunjung Monas Besok

    access_time21-06-2024 remove_red_eye1214 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Ancol Berlakukan Harga Spesial HUT ke-497 Jakarta

    access_time21-06-2024 remove_red_eye755 personBudhi Firmansyah Surapati