You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin Bina Marga Jaksel Percantik Trotoar di Jalan Tebet Raya
....
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Sudin Bina Marga Jaksel Tata Trotoar Jl Tebet Raya

Kami targetkan pengerjaan selesai akhir Oktober nanti

Sudin Bina Marga Jakarta Selatan, menata trotoar di JalanTebet Raya, Kelurahan Tebet Timur, Tebet. Penataan dilakukan untuk mempercantik kawasan sekaligus memberi kenyamanan pada warga.

Trotoar di Jl Raden Saleh Mulai Ditata Pekan Ini

Kasudin Bina Marga Jakarta Selatan, Heru Suwondo mengatakan, penataan trotoar dilakukan pada dua sisi jalan dengan total panjang sekitar 1.200 meter. Pada sisi utara sepanjang 700 meter lebih dan sisi selatan 400 meter lebih. di trotoar ini juga dipasang akses jalan bagi penyandang disabilitas dengan tanda ubin berwarna kuning.

"Agar trotoar tampak rapi, indah dan nyaman bagi pejalan kaki," tutur Heru, Senin (13/9).

Menurut Heru, penataan trotoar ini sudah dilakukan sejak 27 Juli lalu dengan alokasi anggaran sebesar Rp 4 miliar.

"Kami targetkan pengerjaan selesai akhir Oktober nanti," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3798 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1613 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye974 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Jakarta Fair 2025 Sukses Dorong Pertumbuhan Ekonomi

    access_time14-07-2025 remove_red_eye958 personFakhrizal Fakhri
  5. Pramono Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di Forum PBB

    access_time17-07-2025 remove_red_eye935 personDessy Suciati
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2025 All Rights Reserved

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik