You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 511 Paket Sembako Dibagikan di Kantor Kelurahan Setu
....
photo Nurito - Beritajakarta.id

Kelurahan Setu Terima Bantuan 511 Peket Sembako

Ini sangat bermanfaat bagi warga dan yayasan yatim piatu di masa pandemi ini

Kelurahan Setu, Cipayung, Jakarta Timur berkolaborasi dengan Markas Pusat Teritorial TNI Angkatan Darat (Pusterad), Jumat (12/11), menyalurkan 511 paket sembako kepada warga kurang mampu dan anak yatim piatu.

288 Lansia di Kelurahan Kwitang Terima Bansos KLJ

Lurah Setu, Jenuri menjabarkan, untuk warga kurang mampu dibagikan sebanyak 411 paket sembako. Kemudian 50 paket dibagikan ke Yayasan Yatim Piatu Nurul Fajri dan 50 paket lagi untuk Yayasan Yatim Piatu Cahaya Insan Mulia Darussalam.

"Tentunya ini sangat bermanfaat bagi warga dan yayasan yatim piatu di masa pandemi ini," kata Jenuri.

Dia menjelaskan, bantuan ini secara simbolis diberikan oleh Direktur Umum Pusterad TNI AD, Brigjen TNI Toto Nugroho, dan selanjutnya akan disalurkan kepada yang berhak.

"Mewakili warga dan yayasan yatim piatu, kami ucapkan terima kasih kepada pada Markas Pusterad yang telah memberikan bantuan sosial ini," tuturnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3685 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye955 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye933 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye881 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye821 personAldi Geri Lumban Tobing
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2024 All Rights Reserved