You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin KPKP Akan Gelar Gemarikan
....
photo Anita Karyati - Beritajakarta.id

Program Gemarikan Sudin KPKP Jakpus Targetkan 3.000 Anak

Sebanyak 3.000 anak usia sekolah ditargetkan ikut program Gerakan Masyarakat Makan Ikan (Gemarikan) yang kembali diadakan Sudin Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Pusat, pada tahun ini.  

Mereka akan kita sosialisasikan makan ikan dengan cara mendongeng

Kepala Suku Dinas KPKP Jakarta Pusat, Penty Yunesi Pudyastuti mengatakan, program ini merupakan rencana dua tahun lalu yang tertunda akibat pandemi COVID-19. Kegiatan ini bertujuan mengajak para pelajar agar gemar makan ikan demi menciptakan generasi muda yang cerdas, tangguh dan berkualitas.

600 Siswa SD di Kembangan Ikut Kampanye Gemarikan

"Sasaran kita 3.000 anak SD dari delapan Kecamatan. Nantinya mereka akan kita sosialisasikan makan ikan dengan cara mendongeng," tutur Penty, Senin (10/1).

Karena ini kegiatan besar, lanjut Penty, maka perlu perencanaan yang matang agar bisa berjalan lancar dalam pelaksanaannya nanti.  

"Dalam pelaksanaannya nanti, kami akan berkolaborasi dengan Sudin Pendidikan wilayah satu dan dua," ungkap Penty.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2263 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1265 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1222 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1076 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye999 personDessy Suciati
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2024 All Rights Reserved