You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin SDA Buat Bronjong Penguat Tanggul Pembatas di Pulau Harapan
....
photo Suparni - Beritajakarta.id

Sudin SDA Buat Bronjong Penguat Tanggul di Pulau Harapan

Petugas dari Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Kepulauan Seribu membuat bronjong penguat tanggul di sisi selatan RT 04/01, Kelurahan Pulau Harapan, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara.

Pengerjaan ditargetkan selesai akhir Januari nanti

Kepala Sudin SDA Kepulauan Seribu, Hendri menuturkan, dengan upaya ini diharapkan dapat memperkuat sisi luar tanggul dari hantaman gelombang tinggi saat terjadi cuaca buruk.

"Kawat bronjong berisi batu yang dibuat sepanjang 80 meter dari 160 meter yang akan dikerjakan," ujar Hendri, Rabu (19/1).

Sudin SDA Kepulauan Seribu Perkuat Tanggul Pembatas Pulau Lancang

Menurutnya, untuk pengerjaan bronjong tersebut pihaknya mengerahkan sebanyak 10 personel yang pengerjaannya sudah dilakukan sejak 14 Januari 2022.

"Pengerjaan ditargetkan selesai akhir Januari nanti," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2281 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1268 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1226 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1080 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1005 personDessy Suciati