You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jaksel Gelar Sarasehan Ulama Umaro
....
photo Folmer - Beritajakarta.id

Pemkot Jaksel Gelar Sarasehan Ulama Umara

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Selatan menggelar sarasehan Ulama Umara di Masjid Jannah, Kompleks Kantor Wali Kota Jakarta Selatan, Jalan Prapanca Raya, Kebayoran Baru.

U ntuk membangun pemikiran yang konstruktif

Turut hadir dalam sarasehan tersebut di antaranya, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jakarta Selatan, KH Nawawi Hakam dan Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI), KH Edy KS.

Pelaksana Tugas (Plt) Wakil Wali Kota Jakarta Selatan, Ali Murthado mengatakan, kegiatan sarasehan ulama dan umara ini dalam rangka menyambut datangnya bulan suci Ramadan 1443 Hijriah.

Pemkot-PCNU Jaksel Adakan Pelatihan Penanganan TBC

“Kegiatan ini merupakan bagian tugas ulama kepada para umara yang hadir di hadapan para kyai,” ujar Ali Murtadho, Rabu (30/3).

Menurutnya, Pemkot Jakarta Selatan berharap terbentuk sinergisitas saat digelar kegiatan yang mempertemukan ulama dan umara.

“Satu rangkaian kegiatan untuk membangun pemikiran yang konstruktif dan implementatif serta bagaimana menunaikan tugas dan melaksanakan tugas pemerintahan yang baik,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1477 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1343 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1080 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1031 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye995 personDessy Suciati