Jumat, Plt Gubernur ke Lapangan Serap Aspirasi Warga
access_time Jumat, 18 November 2016 15:29 WIB
videocamKameramen : Adi Alfiyan
video_callEditor : Agustinus Yossy
Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Sumarsono, memberikan jadwal baru terkait penerimaan aduan warga di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (18/11/2016). Perubahan ini terkait penyerapan langsung aduan warga di wilayah tempat tinggal mereka melaui blusukan. Dari informasi yang diperoleh Beritajakarta TV, JiIka Sebelumya layanan aduan masyarkat secarang langsung terjadwal dari Senin Hingga Jumat pukul 07,30 WIB, namun mulai pekan ini aduan langsung hanya sampai hari Kamis sedangkan hari hari Jumat tidak dilayani di Balai Kota. Perubahan ini sebagai upaya menjemput aspirasi masyarakat melalui cara blusukan. Melalui cara ini aduan warga yang tidak sempat ke Balai Kota bisa diketahui dan diserap secara langsung.