Kolong Flyover Meruya Utara Dijadikan Taman
access_time Selasa, 09 Juli 2019 15:18 WIB
videocamKameramen : Izzudin
video_callEditor : Agus Hermawan
Sebidang lahan yang berada di kolong flyover Jalan Penyelesaian Tomang, Kelurahan Meruya Utara, Kembangan, Jakarta Barat dipercantik menjadi taman.