Petugas Bersihkan Crossing Saluran Jl Raya Bogor
access_time Rabu, 28 Oktober 2020 14:25 WIB
videocamKameramen : Wahyu Ginanjar Ramadhan
video_callEditor : Agus Hermawan
Petugas gabungan dari Satgas Dinas Sumber Daya Air (SDA), PPSU dan
petugas kebersihan Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta melakukan
penanganan penyumbatan di crossing saluran Jl Raya Bogor, Ciracas,
Jakarta Timur, Senin (26/10/2020 ). Satu unit jetting combi dan satu unit
mobil pemadam dikerahkan ke lokasi.