Upacara Melasti di Pura Segara Cilincing Terapkan Prokes
access_time Minggu, 27 Februari 2022 16:48 WIB
videocamKameramen : Muhammad Ibnu Aqil
video_callEditor : Febriansyah
Umat Hindu menggelar pelaksanaan upacara Melasti Tahun Baru Saka 1944 bertepatan 2022 Masehi, di Pura Segara DKI Jakarta, Kali Baru, Cilincing, Jakarta Utara, Minggu (27/2), dengan merapkan protokol.kesehatan (prokes) ketat.