Dinas Nakertransgi DKI Pastikan Stok dan Distribusi Elpiji Aman
access_time Kamis, 03 Agustus 2023 17:56 WIB
videocamKameramen : Ramdhoni
video_callEditor : Febriansyah
Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi (Nakertransgi) DKI Jakarta melakukan langkah strategis guna mencegah kelangkaan liquefied petroleum gas (elpiji).Dinas Nakertransigi berkomitmen menjaga kelancaran pasokan dan pendistribusian elpiji ukuran tiga kilogram.