Pj Gubernur Hadiri Perayaan Natal Bersama Pemprov DKI Jakarta
access_time Sabtu, 13 Januari 2024 01:47 WIB
videocamKameramen : Yoanna Alverina
video_callEditor : Febriansyah
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menghadiri Perayaan Natal bersama Aparatur Sipil Negara (ASN), Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta. Puncak perayaan digelar di Hall Ecovention Ancol, Jakarta Utara, Jumat (12/11). Sebanyak 7.000 umat Kristiani menghadiri puncak perayaan Natal Pemprov DKI Jakarta.