Munjirin Resmikan Jembatan Antar Kampung Kelurahan Kalibata dan Pejaten Barat
access_time Selasa, 26 November 2024 14:30 WIB
videocamKameramen : Ramdhoni
video_callEditor : Imam Syafei
Wali Kota Jakarta Selatan, Munjirin meresmikan Jembatan Antar Kampung (JAK) antara Kelurahan Kalibata dan Kelurahan Pejaten Barat, Selasa (26/11).Jembatan menyambung wilayah RT 11/05 Kelurahan Kalibata dengan wilayah RT 10/08 Kelurahan Pejaten Barat.