Antisipasi Musim Penghujan, Sudin SDA Jakpus Giatkan Pengerukan KBB Ciliwung
access_time Senin, 16 Desember 2024 16:24 WIB
videocamKameramen : Fitzgerald Yohanes Edward
video_callEditor : Febriansyah
Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Pusat terus menggiatkan pengerukan Kanal Banjir Barat (KBB) Ciliwung.Pengerukan dilakukan sepanjang 1.200 meter dari Pintu Air Karet hingga Stasiun Tanah Abang.