Wagub Rano Buka Job Fair Gelombang I di Tamini Square
access_time Rabu, 26 Februari 2025 15:09 WIB
videocamKameramen : Ramdhoni
video_callEditor : Imam Syafei
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rano Karno membuka gelaran Job Fair gelombang I di Mall Tamini Square, Jakarta Timur, Rabu 26 Februari 2025.Rano menjelaskan, gelaran job fair ini merupakan upaya nyata Pemprov DKI untuk membuka lapangan kerja dan menekan angka pengangguran di Jakarta.