You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pengerukan Lumpur di Kali BKB Jakbar
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Pengerukan Saluran Kanal Banjir Barat di Jakbar Terus Dikebut

Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Barat terus mengebut pengerukan saluran air Kanal Banjir Barat.

Pengerukannya sudah kami lakukan sejak 24 Agustus lalu, dan ditargetkan akan rampung pada Oktober mendatang,

Kasi Pemeliharaan Sistem Pengendali Banjir Air Baku Air Bersih dan Air Limbah, Sudin SDA Jakarta Barat, Wawan mengatakan, pengerukan kali sepanjang 1,5 kilometer ini dilakukan dari saluran Kanal Banjir Barat Season City sampai dengan Jelambar, Grogol Petamburan.

Saluran Kanal Banjir Barat di Jakarta Pusat Bakal Dikeruk

 

"Pengerukannya sudah kami lakukan sejak 24 Agustus lalu, dan ditargetkan akan rampung pada Oktober mendatang," ujarnya, Kamis (10/9).

Dijelaskan Wawan, saat ini pengerjaan pengerukan saluran air tersebut telah mencapai 25 persen.

"Pengerukannya kami lakukan menggunakan dua unit amphibi besar dan satu unit eskavator long dan 16 unit dumbtruk untuk mengangkut sedimen lumpur," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Lakukan Percepatan Penanganan Genangan

    access_time22-03-2024 remove_red_eye8458 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Progres Penanganan Tanah Longsor di Kembangan Selatan Capai 90 Persen

    access_time22-03-2024 remove_red_eye3539 personTP Moan Simanjuntak
  3. Atasi Genangan, Pemprov DKI Siagakan Petugas dan Pompa

    access_time22-03-2024 remove_red_eye3323 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Aplikasi JAKI Disosialisasikan di SMAN 85 Jakarta

    access_time22-03-2024 remove_red_eye3263 personTP Moan Simanjuntak
  5. Wamen Kominfo Ajak Masyarakat Dukung 12 Karya di Penghargaan PBB, Ada Jalahoaks

    access_time22-03-2024 remove_red_eye3253 personAldi Geri Lumban Tobing