Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, meresmikan dua Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) di Jakarta Selatan Jumat (29/04). Kedua RPTRA yang diresmikan ini yakni RPTRA Rasamala diJalan Rasamala III RT 003/13 Kelurahan Menteng Dalam, Kecamatan. Tebet, dan RPTRA Manunggal di Kelurahan Petukangan Selatan Pesanggrahan(Foto: Yopie/beritajakarta.com)
Komnas Perempuan bersama Pemprove DKI membahas pringatan Peristiwa Mei 1998 dan peresmian Prasasti Mei 98 serta inisiasi rencana pembangunan Museum 98 di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat ( 29/4).(Foto: Reza/beritajakarta.com)
Peserta Leadership Program Asiaworks Training menggelar dialog dengan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama di Balai Kota Jakarta, Balai Kota Jakarta, Kamis (28/04). (Yopie: beritajakarta.com)
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat membuka Pameran Lukisan Tunggal, Karya Cak Kandar di Museum Seni Rupa dan Keramik, Kawasan Kota Tua, Jakarta Barat, Kamis (28/04). ) (Foto: Reza/beritajakarta.com)
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat menjadi Narasumber dalam Acara `Apel Kader dan Seminar Kebangsaan` di Kampus B UHAMKA, Jalan Tanah Merdeka, Kelurahan Pasar Rebo, Kecamatan Ciracas, Jakarta Timur, Kamis (28/04). (Reza/beritajakarta.com)
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama diwawancarai Prof. Neo Boon Siong, penulis buku Dynamic di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (28/04). Dalam kesempatan tersebut Prof. Neo Boon Siong ingin mengetahui bagaimana kepemimpinan Basuki dan permasalahannya di Jakarta. (Foto: Yopie/beritajakarta.com)