You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Satgas Pertamanan dan Hutan Kota Gropet Rapikan Taman Persija
....
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Taman Persija di Tanjung Duren Dirapikan

Taman Persija yang berada di berada di kolong Flyover Tanjung Duren, Jakarta Barat, Jumat (8/7), dirapikan personel Satgas Pertamanan dan Hutan Kota Kecamatan Grogol Petamburan.

Tanaman yang mati kami ganti agar terlihat lebih hijau.

Kasatpel Pertamanan dan Hutan Kota Kecamatan Grogol Petamburan, Nurkolis mengatakan, penataan taman ini menindaklanjuti permintaan Camat Grogol Petamburan, Didit Sumaryanta. Penataan dilakukan dengan memotong dan membersihkan rumput liar serta mengganti tanaman yang sudah mati.

"Tanaman yang mati kami ganti agar terlihat lebih hijau. Kami tanam tanaman baru seperti Heliconia, Miyana dan Daun Sepatu,"jelas Nurkolis.

Pengerjaan Taman di SDN Cipete Utara 01 Rampung

Untuk merapihkan taman seluas 3x30 meter ini, lanjut Nurkolis, pihaknya mengerahkan lima personel pasukan hijau. Pengerjaan dilakukan sejak pagi pukul 08.00 dan selesai sore hari.

"Taman ini dirapikan bertujuan untuk mempercantik kawasan tersebut," tuturnya.

Ia berharap, warga turut menjaga taman dengan tidak membuang sampah sembarangan dan mencabut tanaman.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1227 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1154 personTiyo Surya Sakti
  3. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1128 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1086 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1060 personNurito