You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
524 Guru Honorer Jakbar Dapat Bantuan ZIS
.
photo doc - Beritajakarta.id

524 Guru Honorer di Jakbar Dapat Bantuan ZIS

Sebanyak 524 guru honorer, dari sekolah dasar negeri (SDN), sekolah menengah pertama negeri (SMPN), sekolah Menengah atas negeri (SMAN) dan sekolah menengah kejuruan negeri (SMKN) di Jakarta Barat mendapat bantuan dari dana dari Badan Amil Zakat Infaq dan Sedekah (Bazis) Jakarta Barat.

Total bantuan dana ZIS yang kami diberikan pada 524 guru honorer tersebut sekitar Rp 393 juta. Rinciannya, masing masing guru mendapat bantuan sebesar Rp 750.000 per orang

Kepala Kantor Bazis Jakarta Barat, Jamhuri mengatakan, bantuan dana ZIS yang diberikan untuk membantu meringankan beban ekonomi para guru tersebut mengingat gaji guru honorer yang masih belum mencukupi.

Total bantuan dana ZIS yang kami diberikan pada 524 guru honorer tersebut sekitar Rp 393 juta. Rinciannya, masing masing guru mendapat bantuan sebesar Rp 750.000 per orang,” ujar Jamhuri, Rabu (27/5).

27 PAUD Meriahkan Gebyar PAUD Pademangan 2015

Bantuan dana ZIS yang diberikan pada guru honorer tersebut, kata Jamhuri, mengalami peningkatan. Tahun sebelumnya diberikan bantuan serupa dengan nominal Rp 500 ribu. Hal itu lantaran partisipasi masyarakat termasuk guru

“Untuk itu dengan adanya bantuan tersebut saya berharap para guru dapat meningkatkan kinerjanya. Selain itu juga dapat terus berpartisipasi dalam meningkatkan target pencapaian ZIS Jakarta Barat mengingat perolehan ZIS Jakarta Barat masih di bawah wilayah lain di DKI,” tandas Jamhuri.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3660 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1060 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye906 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye905 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye869 personNurito