You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Jalan Ambles Di Jalan Tanah Abang 2 Diperbaiki
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Jalan Ambles di Tanah Abang II Diperbaiki

Jalan ambles di Jalan Tanah Abang II, Gambir, Jakarta Pusat sudah diperbaiki. Pantauan beritajakarta.com, Satuan Tugas (Satgas) Jalan Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat terlihat melakukan perbaikan dengan menambal lubang yang menganga di jalan tersebut.

Begitu dapat info kita langsung ke lokasi untuk melakukan perbaikan

Amblesnya jalan tersebut diduga karena pecahnya palka penutup air yang menutup lubang tersebut. Akibatnya, lubang menganga di tengah jalan. Warga sekitar memasang penanda berupa ranting pohon agar pengendara tidak terperosok.

Kepala Seksi Pemeliharaan Jalan dan Jembatan Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat, Irfanudin, mengatakan jalan tersebut ambles lantaran sering dilintasi kendaraan berat.

Pedestrian Jl Imam Bonjol Dipercantik

"Begitu dapat info kita langsung ke lokasi untuk melakukan perbaikan. Karena lubang yang berukuran 50 X 50 sentimeter itu dapat membahayakan pengguna jalan, khususnya pengendara sepeda motor," ujarnya, Kamis (11/6).

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1496 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1485 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1259 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1135 personFolmer