You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
2016 Taman Terpadu Pulau Harapan Disulap Menjadi RPTRA
....
photo doc - Beritajakarta.id

2016, Taman Terpadu Pulau Harapan Jadi RPTRA

Taman terpadu seluas sekitar 2.500 meter persegi di Pulau Harapan, Kelurahan Pulau Harapan, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara, Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu akan disulap menjadi Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA). Rencananya, hal itu akan direalisasikan tahun 2016 mendatang.  

2016 taman terpadu tersebut akan kita ubah menjadi RPTRA, dan sudah disetujui oleh Pemkab

Lurah Pulau Harapan, Angga Saputra mengatakan, rencana tersebut telah disampaikan kepada Pemerintah Kabupaten dan telah disetujui untuk anggaran 2016 mendatang.

                         

Izin 12 RPTRA di Jakut Belum Keluar

"2016 taman terpadu tersebut akan kita ubah menjadi RPTRA, dan sudah disetujui oleh Pemkab," kata Angga, Jumat (10/7).

Menurut Angga, taman terpadu tersebut telah memenuhi syarat untuk dijadikan RPTRA. "Tinggal bangun gedung pertemuannya saja," ucapnya.

Selain itu, kata Angga, lahan di taman tersebut masih cukup untuk pembangunan aula pertemuan.

"Masih cukup luas lahan di taman, cukup untuk bangun aula pertemuan," ungkapnya.

Dengan diubah menjadi RPTRA, nantinya warga tak hanya memanfaatkan untuk berinteraksi tetapi kegiatan olahraga maupun pertemuan warga.

Taman terpadu yang menjadi andalan warga pulau Harapan seluas kurang lebih 2500 M2,di dermaga pulau Harapan,Kelurahan Pulau

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye8942 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2757 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1714 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1534 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1394 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik