You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Lapak PKL di Sunter Jaya Berdiri di Atas Trotoar dan Saluran Air
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

PKL Kuasai Trotoar di Sunter Jaya

Pedagang kaki lima (PKL) tampak memenuhi trotoar Jalan Danau Indah Barat, Sunter Jaya, Tanjung Priok.

Usai ditertibkan, pedagang kembali menggelar dagangannya

Lurah Sunter Jaya Een Hermawan mengatakan pihaknya sudah sering melakukan penertiban. Namun pedagang kembali nekat berjualan di lokasi tersebut.

15 Lapak PKL Kramat Pela Ditertibkan

"Usai ditertibkan, pedagang kembali menggelar dagangannya," kata Een Hermawan, Jumat (24/7).

Dia mengatakan menjelang penilaian Adipura April lalu, pihaknya juga melakukan penertiban lapak PKL di lokasi tersebut. Namun sayangnya, tidak ditindaklanjuti oleh instansi terkait sehingga PKL kembali marak.

"Seharusnya usai ditetibkan, instansi terkait langsung memagari lokasi atau dijadikan taman sehingga pedagang tidak kembali lagi," ungkapnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1251 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1201 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1057 personDessy Suciati
  4. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye963 personDessy Suciati
  5. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye957 personTiyo Surya Sakti