You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pemkot Jaksel Terima Audiensi BEM UI Terkait Hari Menanam Pohon 2023
.
photo Tiyo Surya Sakti - Beritajakarta.id

Pemkot Jaksel Terima Audiensi BEM UI

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Selatan menerima audiensi Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia (BEM UI) di kantor wali kota setempat

Mudah-mudahan apa yang sudah kita niatkan berjalan lancar nantinya

Sekretaris Kota (Sekko) Jakarta Selatan, Ali Murthadho mengatakan, dalam audiensi ini, BEM UI mengajak jajarannya melakukan aksi tanam pohon dalam rangka memperingati Hari Menanam Pohon Nasional 2023 pada 28 November 2023 mendatang.

"Saya senang dengan adanya niat anak muda yang peduli membantu pemerintah dalam upaya penanganan persoalan lingkungan," ujarnya, Senin (9/10). 

Pemkot Jakpus Terima Audiensi KPU

Ali menuturkan, audiensi kali ini diikuti tujuh anggota BEM UI. Dalam audiensi tersebut telah ditetapkan, aksi anam pohon akan dilaksanakan di Taman Rayati Arteri Tol, Petukangan Selatan, Pesanggrahan pada 26 November 2023.

Ia menilai, kegiatan tersebut harus didukung. Selain merespon krisis iklim, kegiatan ini juga diyakini bisa mendorong kepedulian warga akan lingkungan.

"Mudah-mudahan apa yang sudah kita niatkan berjalan lancar nantinya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2475 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1295 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye855 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye850 personFakhrizal Fakhri
  5. Pengurus IKAL DKI Jakarta 2025–2030 Resmi Dilantik

    access_time09-07-2025 remove_red_eye755 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik