You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Dua Pohon Mahoni di Jl Pengantin Ali Dipangkas
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Dua Pohon Mahoni di Jl Pengantin Ali Dipangkas

Dua pohon Mahoni setinggi tujuh meter dan diameter 40 sentimeter  di Jalan Pengantin Ali  RT  07/.06 Kelurahan Ciracas, Jumat (1/3) dipangkas Satgas Sudin Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Timur.

Mencegah terjadinya pohon tumbang saat hujan deras,

Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) Pertamanan dan Hutan Kota Kecamatan Ciracas, Hani Hartini mengatakan, dua pohon Mahoni ini dipangkas karena kondisinya sudah sangat rindang, sehingga mengganggu sistem pencahayaan lampu Penerang Jalan Umum (PJU) saat malam hari.

"Ini sekaligus untuk mencegah terjadinya pohon tumbang saat hujan deras," ujar Hani.

Lima Pohon di Cipinang Melayu Ditoping

Menurutnya, pemangkasan dilakukan secara manual oleh tujuh personel Satgas Kecamatan Ciracas.  

Fany (45), warga setempat , mengapresiasi langkah yang dilakukan jajaran Sudin Tamhut. Karena, sebelumnya lokasi sekitar redup kurang pencahayaan.  

"Alhamdulillah sekarang sudah dipangkas jadi terlihat terang, sehingga kita merasa aman," tuturnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Layanan Jemput Bola Adminduk di RW 11 Cipinang Besar Utara Diminati Warga

    access_time05-07-2025 remove_red_eye2436 personAnita Karyati
  2. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2118 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Genangan di Kecamatan Penjaringan Cepat Ditangani

    access_time07-07-2025 remove_red_eye1580 personAnita Karyati
  4. Bapenda Beri Penjelasan Soal Pajak Olahraga Padel

    access_time05-07-2025 remove_red_eye984 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye938 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik