You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
SDBM Jakpus Gencarkan Perbaikan Jalan Berlubang
....
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

187 Titik Jalan Berlubang di Jakpus Sudah Diperbaiki

Selama periode 1 hingga 17 April 2024, Suku Dinas Bina Marga (SDBM) Jakarta Pusat telah memperbaiki 187 titik jalan berlubang.  

Besar kerusakan di setiap titik bervariasi antara 0,25 - 3 meter kubik. 

Kepala SDBM Jakarta Pusat, Muhammad Soleh mengatakan, perbaikan jalan rusak dan berlubang ini melibatkan personel satgas di tingkat kota hingga kecamatan.  

"Perbaikan menggunakan material coldmix dan hotmix, disesuaikan dengan situasi lapangan," katanya, Kamis (18/4).

Jalan Berlubang di Flyover Rawa Buaya Diperbaiki

Bagi masyarakat yang memiliki informasi jalan rusak berlubang, ucap Soleh, dapat menginformasikan ke jajarannya melalui kanal media sosial atau melalui aparat pemerintah setempat agar bisa segera ditindaklanjuti.

Menurut Kepala Seksi Jalan, Jembatan dan Kelengkapan Jalan Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat, Yudah Catur Suhartanto, dari total 187 titik jalan berlubang, 181 diantaranya diperbaiki menggunakan material coldmix.

"Besar kerusakan di setiap titik bervariasi antara 0,25 - 3 meter kubik. Sedangkan kedalaman lubang antara 3-5 sentimeter," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1465 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1451 personAnita Karyati
  3. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1179 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1159 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1105 personFolmer