You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Raih Penghargaan JIA 2024, Transjakarta Siap Majukan Perekonomian Jakarta
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Raih Penghargaan JIA 2024, Transjakarta Siap Majukan Perekonomian Jakarta

PT Transportasi Jakarta meraih penghargaan sebagai Perusahaan Terbaik dalam Mewujudkan Investasi Berkelanjutan 2023 pada Jakarta Investement Award (JIA) 2024 kategori Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN).

"Puji syukur dalam kesempatan ini kami sangat bangga dan senang,"

Penghargaan ini diserahkan oleh Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi DKI Jakarta, Heru Budi Hartono dan diterima langsung oleh Direktur Utama Transjakarta Welfizon Yuza bertempat di Hotel Raffles, Karet Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (31/7) malam.

“Puji syukur dalam kesempatan ini kami sangat bangga dan senang turut mewujudkan investasi yang berkelanjutan. Hal ini sebagai bentuk nyata kontribusi Transjakarta untuk memajukan perekonomian di Jakarta,” ujar Welfizon, Kamis (1/8).

Serahkan Penghargaan JIA 2024, Pj Gubernur Heru Dorong Iklim Investasi Berkelanjutan

Pj Gubernur Provinsi DKI Jakarta, Heru Budi Hartono dalam sambutannya mengatakan, kontribusi investasi Jakarta menjadi yang tertinggi kedua di Indonesia dengan capaian senilai Rp166,7 triliun.

Melalui capaian ini sebagai salah satu Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi DKI Jakarta, Transjakarta berharap bahwa Jakarta bisa menjadi jantung bisnis dan perekonomian di Indonesia ke depannya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3646 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1046 personNurito
  3. 40 Kafilah Jaksel Ikuti STQH Tingkat Provinsi DKI

    access_time15-11-2024 remove_red_eye957 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye887 personFolmer
  5. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye867 personTiyo Surya Sakti