You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Perayaan Malam Tahun Baru di Jaktim Berlangsung Meriah
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Perayaan Malam Tahun Baru di Jaktim Berlangsung Meriah

Acara perayaan malam Tahun Baru di Jakarta Timur, Selasa (31/12) berlangsung meriah, tertib dan lancar.

"Alhamdulilah malam pergantian tahun berjalan aman, tertib, lancar dan damai," 

Hal ini ditegaskan Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Jakarta Timur, Iin Mutmainnah usai mengunjungi beberapa titik lokasi perayaan malam tahun baru di wilayahnya.

"Hasil pantauan di beberapa titik, alhamdulilah malam pergantian tahun berjalan aman, tertib, lancar dan damai," kata Iin.

Pesta Kembang Api Bakal Meriahkan Malam Tahun Baru di Old Shanghai

Disebutkan Iin, pusat perayaan malam tahun baru di Jakarta Timur digelar di Old Shanghai Sedayu City, Cakung Barat, Cakung.

Di lokasi ini, kata Iin, pesta perayaan malam tahun baru diisi dengan beragam hiburan. Sesuai dengan tema "Semarak Jakarta Mendunia'.

"Tema ini dirancang untuk memperkenalkan Jakarta sebagai kota global yang modern dan penuh kreativitas. Ini sesuai juga dengan upaya Jakarta dalam menyongsong usia 5 abad," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16233 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3441 personFakhrizal Fakhri
  3. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1528 personFakhrizal Fakhri
  4. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1485 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Hadiri Musrenbang, Ketua DPRD Pastikan Usulan Warga Diakomodir

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1232 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik