You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Penghuni Apartemen Kemang Vilage Didata
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Penghuni Apartemen Kemang Vilage Didata

Penghuni Apartemen Kemang Vilage di Jalan Pangeran Antasari, Kelurahan Bangka, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan didata petugas Suku Dinas kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Selatan, Jumat (11/9).

Petugas kami langsung mendata penghuni rusun dan membuka pelayanan dengan mobil di depan apartemen

Kasudin Dukcapil Jakarta Selatan, Sapto Wibowo mengatakan, hasil pendataan di apartemen tersebut, pihaknya menerbitkan sebanyak 76 kartu keluarga, 18 kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP), 13 Surat Keterangan Domisili Sementara (SKDS), dan 10 SKTT untuk warga asing.

"Petugas kami langsung mendata penghuni rusun dan membuka pelayanan dengan mobil di depan apartemen," katanya, Jumat (11/9).

Penghuni Apartemen Kebagusan City Didata

Pihaknya, kata Sapto, berharap pengelola apartemen membantu petugas jika ada penghuni yang keberatan untuk didata.

"Kami juga dibantu pihak pengelola untuk memberikan pengertian bagi penghuni untuk mempunyai identitas KTP DKI Jakarta," ujarnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2082 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1255 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1205 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1063 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye971 personDessy Suciati