You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 810 Anak PAUD di Jakut Ikuti Lomba Mewarnai
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

810 Anak PAUD di Tanjung Priok Ikuti Lomba Mewarnai

Demi memacu anak untuk berkreasi, sebanyak 810 anak Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dari 50 kelompok PAUD di Kecamatan Tanjung Priok mengikuti lomba mewarnai di Balai Yos Sudarso, Kantor Walikota Jakarta Utara, Kamis (17/9).

Kegiatan tersebut sangat positif dilakukan demi menyalurkan bakat anak serta memacu anak untuk berkreasi

Kepala Suku Dinas Pendidikan Wilayah I Jakarta Utara, Mustafa Kemal mengatakan, pihaknya sangat diapresiasi kegiatan tersebut untuk menyalurkan bakat anak.

“Kegiatan tersebut sangat positif dilakukan demi menyalurkan bakat anak serta memacu anak untuk berkreasi,” ujar Mustafa, Kamis (17/9).

58 Napi Lapas Salemba Ikuti Lomba Menulis Puisi

Ketua HIMPAUDI Kecamatan Tanjung Priok, Rosdiyanti menuturkan, kegiatan tersebut merupakan kegiatan rutin yang dilakukan setiap tahun. Untuk memotivasi anak-anak peserta, pemenang lomba akan diberikan piala, uang pembinaan dan perlengkapan sekolah.

“Kegiatan ini sebagai salah satu wadah bagi anak-anak PAUD untuk dapat menyalurkan bakatnya hingga ke depan dapat lahir bakat-bakat baru dalam dunia seni,” tandas Rosdiyanti.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4297 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1731 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1643 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik