You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
TPS Rusun Albo Butuh Perbaikan
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

TPS Rusun Albo Butuh Perbaikan

Akibat pagar tempat pembuangan sampah (TPS) yang berlokasi pintu masuk Rusun Albo, Cakung Barat, Cakung, Jakarta Timur, roboh tertabrak shovel, mengakibatkan sampah meluber hingga ke jalan. Kondisi ini menimbulkan kekumuhan serta menebarkan aroma tidak sedap.

Pagar yang roboh tertabrak shovel

"Pagar yang roboh tertabrak shovel. Kejadiannya sudah lama sekali dan tidak ada perbaikan. Sehingga sampah yang ada berserakan semua sampai ke jalan," kata Henrica Kuswandari, Lurah Cakung Barat, Sabtu (19/9).

Kelurahan Melawai Kekurangan TPS Sementara

Menurut Henrica, melubernya sampah jelas sangat mengganggu serta tak sedap dipandang mata. Apalagi lokasi TPS tepat di pintu masuk Rusun Albo. Karena lama tak diperbaiki, akhirnya ia mensiasatinya dengan memasang pagar bambu.

"Sangat kumuh dan jorok. Pemagaran sementara TPS Rusun Albo menggunakan bambu biar tidak berantakan sampahnya," ucap mantan Lurah Jatinegara Kaum ini.

Menurut informasi yang diperoleh Henrica, sebelumnya TPS itu dibangun oleh pihak RW 08 bersama Suku Dinas Kebersihan dan atas sepengetahuan Dinas Perumahan dan Gedung Pemda DKI.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4288 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1838 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1712 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1637 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik