You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Halte di Bukit Duri Segera di Perbaiki
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Warga Keluhkan Halte di Jl Bukit Duri Raya

Kondisi halte di Jalan Bukit Duri Raya, Bukit Duri, Tebet, Jakarta Selatan, makin memprihatinkan. Apalagi halte tersebut sudah tidak ada atapnya.

Sudah nggak ada atapnya enam bulan lalu. Bagaimana mau buat nunggu angkutan

Menurut Desi (30), salah satu warga setempat, hilangnya atap halte tersebut  sudah terjadi sejak enam bulan lalu. Namun hingga kini belum diperbaiki.

"Sudah nggak ada atapnya enam bulan lalu. Bagaimana mau buat nunggu angkutan," keluh Desi, Selasa (22/9).

358 Halte di Jaksel Terawat dengan Baik

Kepala Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan, Priyanto mengaku belum mengetahui kondisi halte tersebut. Namun demikian pihaknya akan segera mengecek ke lokasi.

"Kami akan tinjau dan jika memang kondisinya seperti itu, segera kami perbaiki," ujar Priyanto.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24707 personTiyo Surya Sakti
  2. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye3227 personFolmer
  3. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1433 personFakhrizal Fakhri
  4. Warga Kelurahan Gunung Apresiasi Sudin SDA Jaksel Gercep Keruk Kali Jelawe

    access_time23-05-2025 remove_red_eye1153 personTiyo Surya Sakti
  5. Muhammad Anwar Ingatkan Jajaran di Pemkot Jaksel Bekerja Optimal

    access_time19-05-2025 remove_red_eye1116 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik