You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 15 Tahun Terbengkalai, Akhirnya Saluran Phb Jalan Mawar Dikuras
.
photo Suriaman Panjaitan - Beritajakarta.id

Satpol PP & PPSU Kuras Saluran PHB di Lagoa

Setelah hampir 15 tahun tidak pernah dinormalisasi, akhirnya saluran penghubung (PHB) Jalan Mawar, Kelurahan Lagoa, Koja, Jakarta Utara, Kamis (8/10), mulai dikuras. Pengurasan melibatkan 50 personel Satpol PP dan 70 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU).

Informasi dari warga, saluran ini sudah 15 tahun tidak pernah dikuras

"Informasi dari warga, saluran ini sudah 15 tahun tidak pernah dikuras. Saluran ini memiliki panjang 800 meter dengan lebar 3,5 meter," kata Erlan Sianipar, Kepala Seksi Tata Air Kecamatan Koja.

Menurut Erlan, pengurasan dilakukan untuk mengantisipasi genangan yang bisa terjadi saat musim hujan mendatang.

Separator Busway di Jl Kramat Raya Diperbaiki

Pengurasan saluran di sisi utara Jalan Mawar tersebut, menurut Erlan, diperkirakan membutuhkan waktu satu pekan. Pasalnya, mayoritas saluran tersebut tertutup beton.

"Kita berikan yang terbaik buat warga. Kalau warga kebanjiran, kita juga yang repot," ungkap Erlan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Mengaku Nyaman, Rano Karno Bakal Rutin Naik Angkutan Umum ke Balai Kota

    access_time25-02-2025 remove_red_eye4160 personFolmer
  2. Dinas KPKP Sukses Gelar Sterilisasi Massal Kucing Jalanan

    access_time24-02-2025 remove_red_eye3479 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Operasi Tertib Trotoar di Jakpus Sasar Tiga Lokasi

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1599 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Pemprov DKI Gratiskan Layanan Transportasi untuk 15 Golongan, Berikut Rinciannya

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1277 personFolmer
  5. Andika Wisnuadji Resmi Jadi Legislator DPRD DKI Gantikan Misan Samsuri

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1010 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik