Dua Warga Pantai Indah Kapuk Tenggelam Dalam Sumur
access_time Senin, 26 Oktober 2015 21:12 WIB
remove_red_eye 3466
person Reporter : Suriaman Panjaitan
person Editor : Lopi Kasim
Dua warga Pantai Indah Kapuk, Cluster Eboni, Kapuk Muara, Penjaringan, Jakarta Utara, tercebur dan tenggelam ke dalam sumur di daerah tersebut, Senin (26/10).
Info yang saya terima begitu. Ada dua orang warga. Tapi untuk pastinya, kita tunggu laporan dari petugas
Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Utara, Satriadi Gunawan mengatakan, pihaknya mendapat informasi saat ini dua orang warga tercebur ke dalam sumur.
Sudin PKP Jaktim Suplai Air untuk Padamkan Kebakaran Hutan"Info yang saya terima begitu. Ada dua orang warga. Tapi untuk pastinya, kita tunggu laporan dari petugas," ujarnya saat dihubungi, Senin (26/10).
Saat ini, lanjut Satriadi, petugas sedang meluncur ke tempat kejadian untuk memastikan kebenarannya dan melakukan penyelamatan. Petugas juga telah dilengkapi perlengkapan penyelamatan. "Petugas kita terjebak macet di Muara Angke," ucapnya.
Hingga berita ini diturunkan, petugas masih berusaha menjangkau lokasi tenggelamnya dua warga tersebut.
Berita Terkait
-
Warga Dilatih Cara Mengemas Produk Olahan Ikan
access_timeSenin, 26 Oktober 2015 12:34 WIB
remove_red_eye4926 personSuparni -
Jaksel Anggarkan Rp 1,5 M untuk Penyelamatan Kebakaran
access_timeKamis, 22 Oktober 2015 20:52 WIB
remove_red_eye3775 personIzzudin -
2 Karyawati Balai Kesehatan Penerbangan Terjebak di Lift
access_timeSenin, 26 Oktober 2015 11:45 WIB
remove_red_eye5002 personJhon Syah Putra Kaban -
DKI Batal Beli Helikopter Pemadam Kebakaran
access_timeSenin, 26 Oktober 2015 12:04 WIB
remove_red_eye4272 personErna Martiyanti
Berita Terpopuler
indeks