You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pompa Air di Pesanggrahan Dipastikan dalam Kondisi Baik
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Pompa Air di Pesanggrahan Dipastikan dalam Kondisi Baik

Wali Kota Jakarta Selatan, Tri Kurniadi memastikan, pompa air di wilayah Pesanggrahan dalam kondisi baik. Dengan begitu pompa air tersebut bisa membantu mengatasi genangan saat musim hujan.

Saya pastikan kondisi pompa di Kali Pesanggrahan baik semua

"Saya pastikan kondisi pompa di Kali Pesanggrahan baik semua. Nantinya akan mengantisipasi pada saat musim hujan," kata Tri saat melakukan peninjauan pompa air di Pesanggrahan, Selasa (3/11).

Tri mengungkapkan, hujan yang mengguyur Ibukota Senin (2/11) malam tidak sampai menimbulkan genangan berlarut-larut. Genangan tersebut diketahui sudah surut satu jam kemudian.

Basuki: Genangan di Jakarta Cepat Surut

"Paling hanya satu jam selesai sudah surut lagi. Sekarang tidak ada genangan lebih dari satu hari," tandas Tri.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1643 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik