You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
BNN Gandeng Aprindo Perangi Narkoba
.
photo Erna Martiyanti - Beritajakarta.id

DKI Jadi Contoh Indonesia Sehat Tanpa Narkoba

Badan Narkotika Nasional (BNN) menggandeng Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (APRINDO) untuk memerangi narkoba.

Pada kesempatan ini sama-sama memerangi penyalahgunaan narkoba

Langkah awal yang dilakukan adalah dengan menempelkan stiker Stop Narkoba di beberapa retail yang tersebar di seluruh Indonesia.

Kepala BNN, Komjen Budi Waseso mengatakan, hal tersebut merupakan langkah awal untuk memerangi narkoba. Diharapkan pengunjung bisa melihat stiker yang ditempat di beberapa titik untuk berhenti menggunakan narkoba.

960 Pelajar DKI Deklarasi Anti Narkoba

"Pada kesempatan ini sama-sama memerangi penyalahgunaan narkoba," kata Budi, saat menghadiri Kegiatan Pekan Indonesia Sehat Tanpa Narkoba Melalui Car Free Day dan Launching Campaign Anti Narkoba, Bundaran HI, Jakarta Pusat, Minggu (8/11).

Budi menambahkan nantinya stiker akan ditempat diseluruh retail yang ada di Indonesia. Jakarta akan menjadi proyek percontohan dalam kegiatan ini.

Wakil Walikota Jakarta Pusat Arifin mengaku mendukung dengan kegiatan ini. Pihaknya bersama dengan BNN juga telah berkomitmen untuk memerangi narkoba di wilayahnya. "Kita harus punya komitmen yang sama, ini sebagai langkah gerakan massal rakyat Jakarta menghentikan peredaran narkoba," ucapnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1461 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1448 personAnita Karyati
  3. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1179 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1154 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1102 personFolmer